Header Ads

Desa Ubud Gianyar menjadi Desa yang paling ingin dikunjungi semua orang


Desa Ubud, Gianyar, Bali bak kampung dongeng saja. Inilah desa yang begitu terkenal di dunia sehingga menjadi desa yang paling ingin dikunjungi semua orang dari seluruh permukaan bumi. Selain alam persawahan berbukit yang sejuk, budaya warga desa ini  juga begitu unik dan artistik. Begitu artistiknya kehidupan social Ubud sehingga kemudian menjadi inspirasi seorang Elizabet Gilbert dalam bukunya berjudul ‘Eat, Pray, Love’ yang kemudian menjadi film dengan pemeran Julia Robert. Ubud memang sangat layak mendapatkan gelar terbaik dalam hal ini.