Desa Gunajaya Kec.Manonjaya Bangun Infrastruktur
Kab.Tasikmalaya
Pengalokasian Anggaran Dana Desa di beberapa daerah di tahun ini rata-rata di arahkan kepada infarstuktur jalan, tidak terkecuali dengan Desa Gunajaya Kec.Manonjaya Kab.Tasikmalaya.
Hendri Hasan Nurul Haq sebagi Kepala Desa Gunajaya Menjelaskan, bahwa Anggaran Dana Desa kali ini akan di terpakan pada Pengaspalan jalan Kampung Karangjaya, Sepanjang 600 meter dengan lebar 2,5 meter.
" saya alokasikan Dana Desa tahun ini untuk pembangunan pada Pengaspalan jalan Kampung Karangjaya, Sepanjang 600 meter dengan lebar 2,5 meter " jelasnya
Tidak hanya pengasapalan , Menurut hendri, anggaran Dana Desa yang diterimanya juga di salurkan ke perbaikan jalan Lingkungan " setelah bermusayawarah dengan BPD,LPM dan Tokoh masyarakat, saya menyalurkan anggaran tersebut bukan pada pembanguan jalan karangjaya saja, tapi membanguan dan perawatan jalan lingkungan juga, salah satunya pengerasan jalan dengan cor di kampung cisitu sepanjang 600 Meter , yang nantinya langsung tembus ke jalan Karangjaya" terangnya
menurut salah seorang warga, beberpa titik jalan yang di bangun dengan Dana Desa tersebut merupakan jalan Pokok dalam menghubungkan dari Dusun Ke Desa, juga jalan tersebut merupakan akses Ekonomi warga dalm mengankut hasil Bumi, hal ini nantinya akan mempermudah trasportasi warga, secara ekonomi maupun komunikasi “ jalan ini, merupakan jalan inti mengubungkan kampung ke Desa, jalan tersebut merupakan akases pengangkutan hasil bumi masyarakat” jelasnya
Wawan
Post a Comment